Header Ads

Install Wordpress di Linux Mint 17.1

Kemarin-kemarin saya sudah pernah menjelaskan apa itu Wordpress, Bagaimana Sejarah Wordpress dan lain sebagainya. Jika yang belum baca, Klik Disini

NB : Pastikan kalian sudah mendownload file WordPress terlebih dulu.

1. Buka Terminal (CTRL+ALT+T)
Masuk sebagai superuser
~$ su

2. Copykan file yang kalian donwload tadi ke direktori /var/www/html
File saya ada di direktori Documents
# cp /home/[nama_pc]/Documents/wordpress-4.0.1.zip /var/www/html

3. Jika sudah ter-copy, masuk ke direktori /var/www/html
# cd /var/www/html

4. Extract file .zip tersebut.
# unzip wordpress-4.0.1.zip

5. Beri hak akses pada folder tersebut, agar bisa diakses oleh user di web browser
# chown -R www-data:www-data /var/www/html/wordpress

6. Jika sudah, Buka di web Browser. Ketikan di AddressBar localhost/wordpress
Klik Let's go!
7. Kemudian buka di Tab baru, ketikan di AddressBar. localhost/phpmyadmin
Kemudian masuk ke halaman phpmyadmin. Buat database dengan nama wordpress

8. Jika sudah, kembali ke tab instalasi.
Pada Database Name isi dengan wordpress [nama database yang dibuat tadi]
Pada User Name isi dengan root [default]
Pada Password isi dengan password phpmyadmin kalian
Pada Table Prefix isi dengan wp_
Jika sudah, Klik Submit

9. Jika sudah di Klik, tampilannya seperti ini
Klik Run the install

10. Tampilan berikutnya.
Pada Sub Title isi dengan nama Webiste
Pada Username isi dengan admin [digunakan untuk login ke administrator]
Pada Password, twice isi dengan password untuk login ke administrator
Pada Your E-mail isi dengan email kalian
Pada Privacy silahkan di Centang
Jika sudah, Klik Install WordPress

11. Tampilan berikutnya
Klik Log in

12. Tampilan berikutnya:
Masukan username dan Password yang kalian buat tadi.
Jika sudah klik Log in

13. Tampilan Dashboard :

Tidak ada komentar